Duta Besar Jerman untuk Indonesia, Dr Norbert Baas, mengatakan, pihaknya akan mengirim tiga tenaga ahli dari Jerman, untuk membantu soal manajemen dan teknis untuk mobil Esemka.
Hal ini dikatakannya saat bertemu dengan Wali Kota Solo, Joko Widodo, di Loji Gandrung, Rumah Dinas Wali Kota Solo, Jumat (9/3/2012).
"Kami akan mengirimkan ahli yang telah berpengalaman. Mereka dari industri otomotif di Jerman," kata Norbert.
Menurut Norbert, pihaknya sejak lama mendukung negara-negara, seperti Indonesia, Brazil, Mexico, dan Afrika Selatan yang ingin membangun industri negara masing-masing. Selain industri berteknologi tinggi, pihaknya juga mendukung pengembangan teknologi hijau yang ramah lingkungan.
Kedatangan Norbert selain menawarkan kerja sama juga menyampaikan undangan kepada Joko Widodo. Wali Kota yang akrab dipanggil Jokowi itu, diundang sebagai pembicara kunci pertemuan pemimpin muda Asia-Eropa, karena dinilai sukses dalam bidang perencanaan kota.
Kehadiran Norbert di Solo, juga untuk menyaksikan penampilan sebuah kelompok tari modern terkenal dari Berlin yang tampil di Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta.
Artikel Terkait:
Otomotif
- Mobil "Tembus Pandang" Bukan Lagi Khayalan
- Motor Militer yang Sanggup Minum 7 Jenis BBM
- Motor Polisi Militer
- Si Penakluk Api Berwajah Ganda Asal China
- 10 Mobil dengan Desain Terkeren di Dunia
- Yamaha Siapkan Penantang Ninja dan CBR
- Speed Boat Mesin Ferrari
- Harga Suzuki Ertiga Mulai Rp. 143 Juta
- Supercar Falcon F7 Sita Perhatian Publik Detroit
Buatan Indonesia
- Film Pendek Buatan Indonesia Juara Dunia
- DUFAN, Film Animasi 3D Buatan Indonesia
- Robot Becak Buatan Indonesia Menangi Kompetisi Internasional
- Trimaran, Kapal Perang dari Serat Karbon Buatan Indonesia
- Dubes RI Menyaksikkan Penyerahan 2 Bus Buatan Indonesia Kepada Pengusaha Bus Fiji
- 6 Robot Buatan Indonesia
- Film Animasi Buatan Indonesia
- 7 Pesawat Terbang Buatan Indonesia
- Traktor Buatan Indonesia
Technology
- Mobil "Tembus Pandang" Bukan Lagi Khayalan
- SpeedUp Pad Ice ‘Rasa’ OS Android 4.0
- Motor Polisi Militer
- Sapi Mampu SMS Petani
- 5 Vendor Ponsel Terbesar Yang Merajai Pasar Dunia
- Kissenger : Gadget Unik Untuk Untuk Melakukkan Ciuman Jarak Jauh
- SBY Ditantang Pakai Mobil Buatan Anak SMK
- Mobil Dinas Walikota Solo 100% Buatan Anak-Anak SMK
- Motor Balap Bermesin Listrik
0 komentar:
Posting Komentar
Komentar anda sangat berarti bagi blog ini